Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April 14, 2021

RAMADHAN BULAN PENUH BERKAH

Ramadhan dikenal dengan bulan yang penuh berkah, karena satu-satunya bulan yang disematkan dengan kata berkah adalah Ramadhan.  - Sebab pertama Ramadhan dikatakan sebagai bulan penuh berkah adalah pada bulan ini kita diperintahkan untuk berpuasa. Sebagaimana firman Allah SWT dalam Quran surah Al-Baqarah ayat 183 yang berbunyi : يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِينَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ Artinya: "Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa Keutamaan dari puasa salah satunya adalah puasa merupakan amalan yang pahalanya tidak terbatas oleh Allah SWT, berbeda dengan ibadah lainnya yang diganjar 10-700x lipat saja. Rasulullah shallallahu’alahiwa sallam bersabda, كُلُّ عَمَلِ ابْنِ آدَمَ يُضَاعَفُ الْحَسَنَةُ عَشْرُ أَمْثَالِهَا إِلَى سَبْعِمِائَةِ ضِعْفٍ قَالَ اللَّهُ عَزَّ وَجَلَّ إِلاَّ الصَّوْمَ فَإِنَّهُ لِى وَأَنَا أَجْزِى بِه