Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret 19, 2018

Kiat untuk Menjaga Shalat

عن أبي موسى الأشعرِيِّ رضي الله عنه قَالَ: قَالَ رسولُ الله صلى الله عليه وسلم: ((مَنْ صَلَّى البَرْدَيْنِ دَخَلَ الجَنَّةَ)). مُتَّفَقٌ عَلَيهِ. Dari Abu Musa al-Asy'ari r.a., katanya: Rasulullah s.a.w. bersabda: "Barangsiapa yang bersembahyang dua shalat barad - makna sebenarnya dingin, maka ia dapat masuk syurga." (Muttafaq 'alaih) Pelajaran yang terdapat di dalam hadist: 1- Dua shalat barad maknanya ialah shalat Subuh dan Asar. 2- Tujuan dikhususkan dua shalat dari shalat-shalat yang lainnya, kerena waktu subuh lezat-lezatnya orang tidur dan waktu ashar sibuk- sibuknya orang bekerja. 3- Maka apabila seorang bisa menjaga shalat subuh dan asar dipastikan bisa menjaga shalat yang lainnya. 4- Orang yang bisa menjaga shalat lima waktunya maka ia berhak mendapatkan janjiNya yaitu:" surga." Tema hadist yang berkaitan dengan Al-Quran: 1- Allâh memerintahkan mendirikan shalat setelah Allâh Azza wa Jalla menyebutkan masalah tauhid. إِنَّنِي أَنَا اللَّه

Pentingnya Bisa Melestarikan Amal Kebaikan

عن أبي موسى الأشعري رضي الله عنه أيضا  قَالَ: قَالَ رَسُول الله صلى الله عليه وسلم: ((إِذَا مَرِضَ العَبْدُ أَوْ سَافَرَ كُتِبَ لَهُ مِثْلُ مَا كَانَ يَعْمَلُ مُقِيمًا صَحِيحًا)). رواه البخاري. Dari Abu Musa al-Asy'ari Radhiyallahu Anhu pula, katanya: Rasulullah s.a.w. bersabda: "Apabila seseorang hamba itu sakit atau bermusafir, maka dicatatlah untuknya pahala ketaatan sebagaimana kalau ia mengerjakannya di waktu ia sedang berada di rumah sendiri dan dalam keadaan sihat." (Riwayat Bukhari) Pelajaran yang terdapat di dalam hadist: 1- Hadist ini menunjukkan betapa besar karunia Allah Subhanahu wa Ta'ala. 2- Barang siapa mempunyai amalan yang Istiqomah maka ia meninggalkan disebabkan oleh adanya uzur yang benar, maka ia terus akan ditulis baginya seperti amalnya. 3- Maka mengenalah Allah tatkala lapang maka Allah akan mengenal kita tatkala dalam keadaan sempit. Tema hadist yang berkaitan dengan Al-Quran: 1- Yakni mereka ikhlas dalam beramal hanya karena Allah S